misc

Home

misc

Hong Kong, Macau, Shenzhen

Halo, selamat datang di artikel “Panduan Jalan Hemat ke Hong Kong &
Macau”. Sama seperti artikel Panduan Jalan Hemat ke Eropa yang lalu, di
sini saya akan mencoba menyajikan sebuah panduan untuk Anda yang ingin
jalan-jalan ke HK-Macau tanpa bantuan tour, tentu saja dengan cara yang
hemat. Artikel ini akan terdiri …

misc

Singapore

Selamat datang di JavaMilk Travel Series. Kali ini saya akan menampilkan artikel “Panduan Jalan Hemat ke Singapore” yang mudah-mudahan menambah informasi bagi Anda yang belum maupun sudah pernah jalan ke Singapore. Mengapa Singapore? Saya sudah menulis beberapa Travel Series, mulai dari Panduan Jalan Hemat ke Eropa, Hong Kong dan Macau …

misc

Swiss

Halo selamat datang di artikel Panduan Jalan ke Swiss. Setelah artikel panduan jalan hemat ke Eropa diselesaikan 2 tahun lalu dengan sambutan yang luar biasa banyak, kali ini saya akan membuat artikel khusus untuk negara Swiss. Mengapa Swiss? Salah satu destinasi yang menjadi impian bagi kebanyakan orang Indonesia kalau jalan …

misc

Thailand

Halo selamat datang di artikel Panduan Jalan ke Thailand. Artikel ini akan terdiri dari beberapa page dan akan terus saya perbaharui dan lengkapi seiring waktu. Atas undangan Pak Indra Nugraha, dari Tourism Authority of Thailand (TAT) Jakarta office, saya berkesempatan mengunjungi Thailand bulan Maret 2010 lalu sekaligus menghadiri perayaan Golden …

Artikel Terbaru Lainnya

Baca juga artikel dan tips wisata terbaru.

Tentang Javamilk

Cari artikel lama? Ada di Archives